Aglonema Red Sumatera atau sering di sebut Aglonema Pride Of Sumatera.
lihat videonya: https://youtu.be/OGNNvxNvW6Y
Jenis ini merupakan awal generasi aglonema berwarna
merah.
Aglonema merah ini di rilis pada tahun 1993 dan hingga kini masih dicari oleh pencinta tanaman hias.
Secara keseluruhan daunnya sangat kompak dengan bentuk daun elips memanjang. tangkai daun berwarna pink serta tambahan bercak-bercak berwarna hijau gelap, merah, pink dan tulang daun yang merah menyala.
Kecantikan aglonema ini mampu membuat orang terkesima melihat keindahan daunnya apalagi kalau di letakkan di ruang kantor yang bercahaya sehingga membuat warna daunnya semakin menyala dan indah. cara pembibitan dengan stek batang.